
BPW Ar Risalah Tinjau Kesiapan Pengembangan Pesantren Di Agam
Padang|arrisalah.sch.id– Dalam rangka meninjau kesiapan pengembangan pesantren. Badan Pengelola Wakaf (BPW) Ar Risalah mengunjungi tanah wakaf di Palupuah, Nagari Pasia Laweh, Kamis (9/1). Kunjungan itu merupakan yang ketiga kalinya, setelah sebelumnya...

Menyemai Berkah Hingga Asia Tenggara #8
Part 8 – Pendidikan Islam di Myanmar (The Last Info From PPDB Asean) Secara umum pendidikan di Myanmar berbeda dengan model pendidikan kita. Usia 4 Dan 5 tahun anak-anak memasuki...

Menyemai Berkah Hingga Asia Tenggara #6
Part 6 – FTU (Fathani University) Membicarakan pendidikan Islam di Thailand tidaklah cukup tanpa membicarakan FTU. Dulu, ketika 10 tahun yang lalu kami pertama kali datang, kampus ini bernama Yala...

Kunjed SD Qu Ar Risalah; Agenda yang Selalu Ditunggu
Padang|arrisalah.sch.id- Kunjungan edukasi (Kunjed) SD aadalah kegiatan yang dilaksanakan setiap semester di SD Qur’an Ar Risalah Padang. Kunjed diikuti oleh seluruh siswa dan guru sebagai pendamping siswa. Semester ini SD Qu...